Minggu, 21 Agustus 2011

Membuat Link Window PopUP Tampil Di Tengah Layar

1. Silahkan login ke blogger dengan ID anda.

2. Pilih Design/rancang .

3. Pilih Edit HTML .

4. Backup terlebih dahulu templete anda , klik pada tulisan Download Full Template

5.Cari Kode seperti di bawah ini (Gunakan Ctrl+F untuk mencari kode).

]]></b:skin>

6. Copy kode dibawah ini, lalu pastekan di bawah kode tadi.

<script language="javascript">
var win = null;
function NewWindow(mypage,myname,w,h,scroll){
LeftPosition = (screen.width) ? (screen.width-w)/2 : 0;
TopPosition = (screen.height) ? (screen.height-h)/2 : 0;
settings =
'height='+h+',width='+w+',top='+TopPosition+',left='+LeftPosition+',scrollbars='+scroll+',resizable'
win = window.open(mypage,myname,settings)
}
</script>

7. Ketika membuat link pada postingan ,Tambah kan Kode yang berwarna merah pada kode link yang ingin anda buat lihat kode dibawah ini .

<a href="http://udinkepsuk.blogspot.com/" onclick="NewWindow(this.href,'name','500','500','yes');return false"><b>Bambang's Page</b>
</a>


Ubah angka 500 sesuai dengan ukuran window yang ingin anda tampilkan .


selesi semoga bermanfaat.....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar